Perlindungan Password Pada Account Google di perketat


Google menghadirkan feature baru pada fasilitas emailnya berupa perlindungan yang lebih ketat terhadap penggunaan password.

Jika pada suatu kasus, Anda telah mengganti password baru dan melakukan login menggunakan password lama, maka Google akan memberikan pemberitahuan bahwa password tersebut telah diganti, bukannya pesan "wrong password" seperti biasanya. Saat Anda masih memasukkan password lama, maka Google akan memandu Anda untuk mengingat password baru tersebut. read more

Hal ini tentu saja tidak berlaku saat Anda salah memasukkan password dan tidak melakukan penggantian password sebelumnya.

Ini merupakan gagasan Google dalam mengatasi beberapa pengguna yang sering lupa, terutama bagi mereka yang rutin mengganti password untuk tujuan keamanan.

Namun, bagaimana jika feature ini malah disalahgunakan orang lain dengan mengganti password yang sudah ada? Google juga sudah mengantisipasinya.

Untuk mengantisipasi seseorang yang mengubah password Anda, Google nantinya akan mengonfirmasikan kembali menggunakan petunjuk dari password sebelumnya, sehingga orang lain yang telah mengganti password tersebut tidak bisa mengubahnya kembali sebelum mengonfirmasikan petunjuk dari password sebelumnya.

Google juga tidak mengizinkan pengguna untuk menggunakan password dengan tingkat keamanan rendah. Google akan terus meminta Anda memasukkan password yang lebih rumit untuk menggantinya.

Jika masih lupa, mau tidak mau Anda mesti melakukan reset password yang akan dikonfirmasikan ke email kedua atau melalui sms.

7 komentar:

the everlasting mengatakan...

okokokokok

Ahmad Burdah mengatakan...

ok deh..

Mandiri Cell mengatakan...

selasa

annhee pitunggal mengatakan...

gmana mw kuat klo pasword udh nyebar kmana"??

the everlasting mengatakan...

hacker terus...

Thanks For Share mengatakan...

He he he,,,
Mbak anhe ayak-ayak wae, password sama kyak virus bisa nyebar kemana-mana, di ganti atuh passwordnya..

Mas Basuki, kebetulan ae mas.

Dio muhammad sukri mengatakan...

thx gan atas masukannya

salam blogger

jangan lupa mampir ya..

diomondsilver.blogspot.com

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda